Sabtu, 24 Januari 2015

24/01/2015 - Gambaran 3 Orang Majus

Sabtu
24 Januari 2015
Doa - Mahanaim
07 : 00

Iin Tjipto

- Blood moon tahun ini..para roh jahat yg ditahan minta di lepaskan..ada roh perusak..roh anti kris mau
- Hati Tuhan harus ada kebangkitan besar hrs mengalami lawatan
- sekarang adalah masa anti kris tapi kita masih bs menahannya.
- inilah waktu nya semua roh ingin dilepaskan tp ini jg waktunya kita tahan. - untuk segala sesuatu ada masanya..iblis jg membunuh jg ada waktunya..
- anti kris bisa di habisi kepalanya..itu yg menahan seberapa dia bangkit..dan itu menahan perpanjangan waktu..sebelum dia bangkit dan seluruh dunia mengikuti anti kris itu.
- deklerasi rmh kita..bangun tembok 7lapis..puncak penyerangan iblis 2minggu ini.

                         Pdt. Nala
                  " 3 orang majus "

Matius 2:1-2

1 Sesudah Yesus dilahirkan di Betlehem di tanah Yudea pada zaman raja Herodes, datanglah orang-orang majus dari Timur ke Yerusalem
2 dan bertanya-tanya: "Di manakah Dia, raja orang Yahudi yang baru dilahirkan itu? Kami telah melihat bintang-Nya di Timur dan kami datang untuk menyembah Dia."

- orang majus tdk kenal Tuhan tp orang majus itu mencari Tuhan..mrk untuk menyembah dan mengagumi mesias

- rombongan orang majus bukan 3 orng..tp dikawal oleh 10.000 orang persia. oleh karena itu herodes gentar.

3 orang majus..gambaran mencari Tuhan:

a. Casper umur 60..Raja Tarsis..kota perdagangan..orang yg pertama menyembah kepada Yesus..
(gambaran seorang penguasa)

b. melchior
- ia orang arab..umur 40..ia seorang ilmuan..pd waktu itu yg paling maju dunia ilmu pengetahuannya di bangsa arab.
- ia yg membawa kemenyan dan mur

c. Balthazar
- ia orang muda..umur 20..dari saba..seorang kaya..orang hitam..

- 3 generasi harus kita jangkau..umur yg 60..40..20..generasi ini harus menyembah kepada Tuhan.

Matius 2:11 Maka masuklah mereka ke dalam rumah itu dan melihat Anak itu bersama Maria, ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia. Mereka pun membuka tempat harta bendanya dan mempersembahkan persembahan kepada-Nya, yaitu emas, kemenyan dan mur.

- orang majus membawa mas..kemenyan dan mur.

a. mas
- simbol dari segala sesuatu yg berharga - simbol kerajaan di bumi - esesnsinya : emas - Pengakuan bahwa Yesus adalah Raja.

emas - mengambarkan dari semua yg baik dan bagus - kalau kita mau datang kpd Tuhan beri yg terbaik emas - konsisten
- dimana pun dia berada dia tetap emas.
- jadikan Yesus Raja - emas itu ditemukan di berbatu dan berlumpur..dari 800kg tanah..lumpur dan berbatu ada 30gram emas..hidup manusia walaupun banyak kekurangan tp ada 30gram kebaikan/ emas. (pekerjaan Roh kudus lah yg mengangkat lumpur..batu dlm hidup kita)

b. kemenyan - simbol dari ke Tuhanan - bahan dari aroma teraphi - kemenyan : Kau Tuhan dlm hidup kami - simbol dari doa, ibadah dan penyembahan.
- jaman dulu orang bakar menyan untuk lebih tenang..lebih fokus.
- menyan - simbol penyembahan kita kpd Tuhan - ibadah kpd Tuhan - kalau kita mau menyembah Tuhan kita perlu disiplin ibadah..kalau hilang dr kita maka kita kehilangan Tuhan..jgn jauhkan pertemuan ibadah

c. Mur Mur - digunakan sebagai minyak urapan - tapi simbol berbicara ttg kematian - mur - untuk balsem mumi - Yesus sudah di nubuatkan ttg penderitaan dan kematian.

Mur : Bicara ttg pelayanan - kita melayani jiwa-jiwa..dan ini bicara ttg penderitaan.

Hati - Ke Tuhan
Tangan - Ke manusia (melayani jiwa-jiwa)

Mur - berasal dari getah pohon cummiphora myrrha - banyak duri - manfaat menjadi obat beberapa penyakit termasuk cancer.
- mur bs menyembuhkan banyak orang. ada banyak yh bs kita lakukan untuk orang lain.
- tdk ada pelayanan tanpa pederitaan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar